SELAMAT TAHUN BARU

Buat sahabat saya di seluruh pelosok Nusantara dan Manca Negara, Saya mengucapkan SELAMAT TAHUN BARU 2025

Senin, Februari 20, 2023

 

Aku lihat kau memotong kue dikeramaian lilin, kau undang semua pengurus pelkat untuk mendampingimu, kau ajak mereka untuk meniup lilin diatas kue ulang tahun Pelkat PKP GPIB dengan angka 58.

                     

Kau bagi-bagi kue ke mereka dihadapan saya, saya hanya bisa mengambil foto kalian sambil membelakangi jemaat yang duduk mengamati kalian.

 

Akhirnya, saya juga mendapat kue itu, saya juga ikut merayakannya, saya juga ikut menyanyikan “Panjang Umurnya”.

 

Seluruh warga jemaat Efata mengucapkan selamat ulang tahun Pelkat PKP ke 58 (19/2/2023).

 

www.tuanisianipar.blogspot.com

www.pariwisatakukar.wordpress.com

FB / IG /  youtube : Tuani Sianipar


Tidak ada komentar:

Posting Komentar